Program Studi BPI

Visi, Misi, dan Profesi BPI (Bimbingan Penyuluhan Islam)

VISI

”Menjadi program studi yang profesional dan kompetitif di bidang Bimbingan Dan Konseling masyarakat untuk membangun kesehatan jiwa yang holistik (IQ, EQ dan SQ) yang berbasis Torikot Qodiriyah Naqsabandiyah(TQN) Pondok Pesantren Suryalaya Jawa Barat”

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran untuk menghasilkan pembimbing dan konselor kesehatan jiwa.
  2. Menyelenggarakan layanan bimbingan dan konseling sebagai wujud pengabdian Masyarakat.
  3. Menyelenggarakan penelitian bidang konseling kemasyarakatan

Profesi BPI

  • Pembimbing/Konselor: Agama, remaja, keluarga sakinah, kerja/karir, social Keagamaan, Social.
  • Penyuluh: Agama, Keluarga Berencana (KB), penanggulangan Narkoba, Social dan Keagamaan
  • Terapis Islam: Perawat Rohani Islam (warois) di Rumah Sakit, Terapi Kecanduan Narkoba (Inabah)

Output Program:

  • Kementrian Agama: Guru Bimbingan Konseling (BK), Pembimbing Agama Penyuluh Agama, BP4, Pembimbing Konselor Keluarga Sakinah, Pembimbing Karir (HRD), Pembimbing Mental TNI/Polri/Lapas/Panti Rehabilitasi
  • Kementrian Sosial: Penyluluh Sosial, Tenaga Sosial, Pendamping Program, Sosial (IPWL)
  • BNN,/BNP/BNK: Penyuluh Anti Narkoba, Terapis Kecanduan Narkoba
  • BKKBN: Penyuluh Keluarga Berencana (KB), Tenaga Penggerak Desa atau Kelurahan
  • Rumah Sakit: Perawat Rohani Islami
  • Aktifis LSM Sosial. Motivator